Lomba Mewarnai dan Menggambar bersama Interio Home Furnishings | Interio

Lomba Mewarnai dan Menggambar bersama Interio Home Furnishings

Home News Events Lomba Mewarnai dan Menggambar bersama Interio Home Furnishings


Hallo Ayah dan Bunda,
Yukk ajak buah hati anda untuk mengikuti lomba Menggambar dan Mewarnai bersama Interio Home Furnishings di Cibinong Square,
yang akan di adakan pada Sabtu, 28 September 2019 !

Kategori TK
1. Kategori TK A & B
2. Lomba dimulai pada pukul 10.00 wib – selesai, pengumuman pemenang pukul 11.15 wib
3. Durasi Lomba 45 menit
4. Kertas mewarnai Kertas A4 ( Disediakan oleh panitia )
5. Peserta wajib membawa peralatan sendiri (alas meja, alat tulis, pensil warna )

Kategori SD
1. Kategori Kelas 1 s/d 3 SD
2. Lomba dimulai pukul  : 13.00 wib – selesai , pengumuman pemenang pukul 15.00 wib
3. Durasi Lomba 60 menit
4. Kertas menggambar & mewarnai Kertas A3 dengan tema : " KELUARGA CERIA " ( Disediakan oleh panitia )
5Peserta wajib membawa peralatan sendiri (alas meja, alat tulis, pensil warna )

Pendaftaran :
1. Uang pendaftaran Rp 30.000 / orang
2. Kertas gambar peserta boleh dibawa pulang (untuk juara, kertas pemenang diserahkan ke INTERIO)
3. Free voucher Belanja INTERIO senilai Rp 50.000,-
4. Piagam penghargaan untuk pihak sekolah
5. Pendaftaran paling lambat tanggal 20 September 2019



Hiburan: Badut sulap

Pemenang tiap kategori:
1. Juara 1 : Uang tunai Rp 500.000,- + Voucher belanja Interio Rp 500.000,- + Trophy + Piagam
2. Juara 2 : Uang tunai Rp 300.000,- + Voucher belanja Interio Rp 300.000,- + Trophy + Piagam
3. Juara 3 : uang tunai Rp 200.000,- + Voucher belanja Interio Rp 200.000,- + Trophy + Piagam
4. Juara Harapan masing - masing mendapatkan voucher belanja Rp 200.000,-

Sekolah akan mendapatkan hadiah yang memenangkan lomba juara 1,2, 3 bagi pesertanya.

Kriteria penilaian:
1. Peserta pemenang adalah yang mendapat nilai tertinggi
2. Keputusan yang diambil oleh panitia dan juri bersifat mutlak, mengikat, dan tidak dapat diganggu gugat
3. Bagi peserta yang datang terlambat tidak akan ada penambahan waktu
4. Mewarnai harus dikerjakan sendiri, tanpa bantuan orang lain ataupun panduan warna
5. Peserta yang masih bekerja setelah waktu  habis, akan dianggap diskualifikasi
6. Peserta yang sudah selesai, dipersilahkan meninggalkan lokasi lomba
7. Penilaian akan berdasarkan : kreatifitas, kebersihan dan perpaduan warna
8. Hasil karya peserta, adalah milik panitia seutuhnya.

Info lebih lanjut bisa menghubungi :
CSO 021 - 83724240
Whatsapp : 081290328866
 

© Copyright 2025 - INTERIO Home Furnishings
Website by Webtivia